Mungkin semua sudah mengenal apa yang dinamakan cinta.Tua,muda,anak-anak semua mengenal apa itu cinta,cinta memang sudah menyebar disetiap kalangan dan semua merasakan senang,gembira dan semua yang membuat hati kita merasa damai dan tentram pada saat kita merasakan akan hadirnya cinta di hati kita.
Cinta memang suatu rasa yang tidak dapat di ucapkan,tidak dapat di pegang tapi cinta dapat dirasakan di dalam hati dan menghangatkan jiwa raga.Cinta datang dengan sendirinya tanpa kita tau kapan cinta itu menghampiri kita dan akan tumbuh dan bersemi di jiwa kita sehinga membuat kita mabuk akan arti cinta itu.
Cinta juga merupakan kepedihan yang mendalam karna apa bila cinta itu pergi dan meninggalkan luka yang amat mendalam,maka semakin sulit pula rasa sakit yang begitu dalam dirasa di dalam hati,jiwa,raga,dan fikiran kita.
Jadi cinta merupakan rasa yang membuat kita mabuk tanpa kita tau apa yang membuat kita mabuk akan cinta sejati itu sendiri.
1 Comentário:
Cinta memang indah bila kita mendapatkan cinta yang tepat
Posting Komentar